Cara membuat efek grunge di adobe illustrator | simple trick grunge effect on adobe illustrator

 


Hallo teman - teman, selamat datang kembali di itekno. Oke kali ini kita akan membahas trik atau cara untuk membuat efek grunge di adobe illustrator. oh iya, ini trik ya, bukan tutorial. karena jika di bilang tutorial saya rasa akan sangat panjang sekali pembahsannya. 

Oke semoga kalian bisa mengerti dengan penjelasan singkat yang kita berikan terkait dengan bagaimana cara membuat efek grunge di adobe illustrator. 

yang pertama - tama, tentunya kalian harus menginstall adobe illustrator di laptop kalian. kemudian donload foto seperti ini, kalian bisa dapatkan di google. 


kemudian persiapkan desain yang ingin kalian berikan efek. saya menggunakan desain yang simple untuk trik kali ini. 


disini saya memakai font outrun future, font ini free kalian bisa download di google atau web yang menyediakan font yang bisa kalian download secara gratis. ok lanjut. 



masukkan file efek grunge yang sudah kalian download. kemudian atur posisi sesuai keinginan kalian.


setelah ukuran sesuai dengan keinginan teman-teman, selanjutnya image trace pada foto efek kalian. setelah itu buka panel editor image trace pada illustrator dan atur efek nya sesuai dengan keinginan kalian. disini saya mengatur dengan seperti ini 

Panel image trace


baik, setelah kalian selesai mengatur panel tersebut, dan klik expand 


langkah terakhir, select tulisan dan foto efek yang tadi sudah kita edit, kemudian buka pathfinder yang nantinya akan jadi seperti ini,

kemudian pilih yang baris atas sendiri, urutan kedua. jangan lupa untuk memposisikan efek grunge nya diatas font yang di berikan efek grunge tersebut.
dan hasil nya seperti dibawah ini. baik sekian dulu trick singkatnya. terima kasih dan semoga bermanfaat.




loading...

Posting Komentar

0 Komentar